Services

Pelajari Layanan Kami

Layanan JADILOG dirancang untuk mendukung kelancaran bisnis sekaligus memberikan nilai tambah nyata bagi Pelanggan.

Ocean Freight

Layanan pengiriman barang melalui jalur laut dengan kapasitas besar dan biaya efisien, dikelola secara profesional dari pelabuhan asal hingga tujuan.

Air Freight

Solusi pengiriman barang melalui udara dengan prosedur yang terstruktur dan pengelolaan yang terkoordinasi secara optimal.

In Land Logistic

Layanan transportasi darat untuk distribusi barang di dalam negeri, mencakup pengaturan kendaraan, jadwal pengiriman, dan koordinasi titik penjemputan hingga tujuan akhir.

Customs Clearance

Penanganan seluruh dokumen dan prosedur kepabeanan untuk memastikan barang dapat masuk atau keluar negara sesuai regulasi, dengan proses yang transparan dan akurat.

Supply Chain Management

Pengelolaan dan perencanaan rantai pasok, mulai dari pengadaan hingga distribusi, untuk menciptakan alur logistik yang efisien dan terkoordinasi.

Special Handling Logistics

Layanan penanganan barang khusus yang memerlukan perhatian ekstra, termasuk barang berharga, rapuh, atau dengan kondisi tertentu, sesuai dengan kebutuhan spesifik Pelanggan.

Cara Order

Pesan layanan kami secara mudah dan efisien. Pilih layanan sesuai kebutuhan, lakukan konfirmasi pemesanan, selesaikan pembayaran, dan tim kami akan segera memproses serta memastikan pengiriman Anda berjalan lancar

1. Isi Formulir Pesanan

2. Konsultasi & Konfirmasi Pesanan

3. Persetujuan Penawaran

4. Pelaksanaan Layanan

5. Pemantauan Layanan

6. Pembayaran

7. Penyerahan Layanan

Pengiriman Sukses Terbaru

JADILOG telah menyelesaikan berbagai pengiriman ke berbagai tujuan dengan lancar dan tepat waktu. Keberhasilan ini menjadi bukti konsistensi kami dalam memberikan layanan logistik yang sederhana, fleksibel, dan transparan.